Block facebook menggunakan mikrotik

ASSALAMUIALIKUM.WR.WB

pada kesempatan ini saya akan berbagi tentang cara block facebook menggunakan mikrotik

langkah-langkah membuat
1.kita harus masuk dulu ke winebox
2.jika sudah langsung masuk ke ip>firewall>filter rules>klik add
3.pada menu general chain pilih forward
 4.langkah selanjutnya pada menu advanced ,content diisi facebook.com
 5.langkah selanjutnya adalah masuk ke menu action ,pada menu action pilih> add dst to address list kemudian pada address list di isi> berbahaya
 6.pada filter rules seperti di atas tambah baru ,kemudian pada menu general chain>forward
 7.kemudian pada menu advanced pada bagian dst.address list>berbahaya yang kita buat dengan langkah diatas berusan
 8.jika sudah sekarang kita masuk ke manu action pilih >reject kemudian pada bagian reject with kita pilih >icmp network unreachble klik apply lalu ok

Semoga bermanfaat

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Konfigurasi Modem Speedy Telkom ZTE ZXV10-W300s Sebagai WIFI

Cara Menghitung Ketinggian Tower

Settings TP-LINK TL-WA801ND sebagai access point